BIOGRAFI
Pengertian Biografi
Biografi ringkasnya adalah riwayat hidup yang ditulis oleh orang lain. Biografi tidak ditulis sendiri oleh tokoh yang dituliskan riwayatnya. Biasanya, biografi berisi riwayat hidup orang terkenal yang memiliki keistimewaan atau keteladanan.
Biografi adalah teks yang berjenis narasi. Bentuk penguraiannya adalah berkisah.
Struktur Teks Biografi
- Orientasi
Isinya biasanya berupa informasi mengenai latar belakang kisah atau peristiwa yang akan diceritakan selanjutnya biasanya menjawab ihwal siapa, kapan, dimana, dan mengapa.
- Kejadian penting
Isinya adalah peristiwa yang dilalui tokoh yang memiliki nilai penting. Diceritakan dalam kerangka kronologis, misalnya mulai dari masa kecil, remaja, dewasa, hingga tua.
- Reorientasi
Isinya berupa komentar atau kesimpulan yang bersifat penilaian. Dapat berupa komentar penulis atau komentar orang lain terhadap sosok yang dituliskan oleh penulis dalam biografi.
Cara Penggambaran Karakter Tokoh
- Dengan cara langsung, yakni penulis menceritakan langsung dengan menyebut karakter tokohnya
- Dengan cara tidak langsung, yakni dengan mengutip dialog tokoh dengan tokoh lain, atau apa yang dilakukan tokoh lain yang secara tidak langsung menggambarkan tokoh yang diceritakan.

Komentar
Jawaban NO1
BIOGRAFI adalah riwayat hidup yang di tulis oleh orang lain
Jawaban NO1
Orientasi,kejadadian penting dan reorientasi
BIOGRAFI adalah riwayat hidup yang di tulis oleh orang lain
Jawaban NO1
Orientasi,kejadadian penting dan reorientasi
BIOGRAFI adalah riwayat hidup yang di tulis oleh orang lain
Jawaban NO1
Orientasi,kejadadian penting dan reorientasi
BIOGRAFI adalah riwayat hidup yang di tulis oleh orang lain
Jawaban NO1
Orientasi,kejadadian penting dan reorientasi
No 1.Biografi adalah riwayat hidup seseorang yang ditulis oleh orang lain.
No 2.a. Orientasi.
b. Kejadian penting.
c. Reorientasi
No. 1.Biografi adalah riwayat hidup seseorang yang ditulis oleh orang lain.
No 2.a. Orientasi.
b. Kejadian penting.
c. Reorientasi
1.karya Satra yg berisikan hidup seseorang
Yang dianggap penting oleh tokoh masyarakat.
2.1.orientasi
2.kejadian penting
3.reorientasi
1.karya sastra yg berisikan riwayat hidup seseorang
Tokoh yg dianggap penting oleh masyarakat
2.1.orientasi
2.kejadian penting
3.reorientasi
Jawaban
1. Biografi adalah riwayat hidup yang ditulis oleh orang lain. Dan biografi adalah teks yang berjenis narasi
2.yaitu:
-Orientasi
-kejadian penting
-Reorientasi